KPPS Sekecamatan Dempo Utara Tahun 2024 Dilantik


PAGARALAM, suarasumsel.net —  Sebanyak 581 Anggota KPPS Di Lantik Dan Ambil Sumpah Janjinya Di Wilaya Kecamatan Dempo Utara Kota Pagaralam Secara Resmi Dilantik Pada Kamis 25/01/24. Bertempat Di Aula Kecamatan Dempo Utara.

Kegiatan yang Di Hadiri Oleh Ketua Komisioner KPUD, IBRAHIM PUTRA, Komisioner Bidang SDM, BUDI HARTONO, BAWASLU, PANWASCAM, PPK, PPS, Sekretariat dan Staf KPUD Kota Pagaralam, Lurah, Babinsa, Babinkhamtibmas Dan 581 ( lima ratus delapan puluh satu ) Peserta Anggota KPPS.

Pelantikan Serentak ini Dari 7 Kelurahan Diantanya Kelurahan Burung Dinang, Kelurahan Muara Siban, Kelurahan Reba Tinggi, Kelurahan Jangkar Mas, Kelurahan Pagar Wangi, Kelurahan Bumi Agung, Kelurahan Agung Lawangan, Kelurahan Tanjung Keling, Yang Ada Di Kecamatan Dempo Utara Kota Pagaralam, Setelah Pelantikan Bersama Di Teruskan Pengambilan Sumpah Dan Janji, Serta Pembacaan Tugas dan Tanggung Jawab Anggota KPPS, Oleh Petugas.

Diselah Sambutannya dan Di hadapan Seluru Peserta Ibrahim Putra Ketua Komisi KPUD Pagaralam Menyampaikan,.

” Saya Sangat Mengharapkan Pada Saat Pelaksanaan Tugas Kita Nantinya, Semuanya Dapat Bekerja Sama Dengan Baik, Untuk Menciptakan Pemilu Damai, Bermartabat dan Lebih Maju Dari Pemilu Sebelumnya, Pada Pemilu Serentak Yang Akan Di Laksanakan Pada Tgl. 14 Pebruari Tahun 2024 yang tinggal hitung hari Untuk Melaksankan Pemilihan DPRD Kota, DPRD Provinsi, DPR RI, DPD, Dan PILPRES Tahun 2024, Mari Kita Pegang Teguh Amanah dan Tetap Menjaga Netralitas, Jangan Sampai Ada Yang Berpihak Kepada Salah Satu Calon Atau Ada Kepentingangan Pribadi, Mari Kita Sosialisasikan Kita Layani Hak Pemilih Demi Kepntingan Masyarakat Banyak, Sesuai Yang Sudah Menjadi Tugas Dan Kewajiban Sebagai Anggota KPPS, Untuk Mari Kita Sama- sama Berdo’a Agar Apa Yang Suda Di Amanahkan Kepada Kita Dapat Berjalan Lancar Sukses Tanpa Ada Hambatan Dan Rintangan Sesuai Dengan Harapan Kita Bersama, Agar Tercipta Pemilu Damai, Cepat, Beda dan Bermartabat” Tegas Ibrahim. (Priando)

Berita Terkait

Top